');
Beranda » Blog » HBO Channel Raih 15 Nominasi di Golden Globe Awards 2015

HBO Channel Raih 15 Nominasi di Golden Globe Awards 2015

Diposting pada 12 December 2014 oleh wisnu / Dilihat: 107 kali

hbo

Channel khusus Film HBO meraih 15 nominasi pada ajang tahunan Golden Globe Awards ke-72, yang diumumkan di Los Angeles, Kamis (11/12) waktu setempat. HBO kembali mempertahankan reputasinya selama 14 tahun berturut-turut untuk jaringan televisi yang meraih nominasi terbanyak.

Penyumbang nominasi terbanyak berasal dari serial ‘True Detective’ yang meraih empat nominasi. Serial yang dibintangi Matthew McConaughey itu mendapatkan nominasi di kategori Best Mini-Series or Motion Picture Made for Television, dua untuk Best Performance by an Actor in a Mini-Series or Motion Picture Made for Television (Matthew McConaughey, Woody Harrelson) dan Best Performance by an Actress in a Supporting Role in a Series, Mini-Series or Motion Picture Made for Television (Michelle Monaghan).

‘True Detective’ mengisahkan tentang dua detektif asal Louisana yang sebetulnya saling berbeda paham, namun terkait satu sama lain untuk memburu penjahat. Perbedaan serial ‘True Detective’ dengan serial televisi lainnya adalah keseluruhan episode ditangani oleh satu sutradara dan penulis, yakni Cary Fukunaga Jogi dan Nic Pizzolatto.

Serial ‘The Normal Heart’ menyumbang tiga nominasi, yakni Best Mini-Series or Motion Picture Made for Television, Best Performance by an Actor in a Mini-Series or Motion Picture Made for Television (Mark Ruffalo) dan Best Performance by an Actor in a Supporting Role in a Series, Mini-Series or Motion Picture Made for Television (Matt Bomer).

Serial lain yang menyumbangkan nominasi untuk HBO adalah ‘Olive Kitteridge’ (tiga nominasi), ‘Girls (dua nominasi), dan ‘Game of Thrones’, Silicon Valley’ serta ‘Veep’ yang masing-masing menyumbang satu nominasi.

Pengumuman pemenang Golden Globe Awards 2015 akan dilakukan pada 11 Januari mendatang.

Sumber : Detik

Bagikan ke

HBO Channel Raih 15 Nominasi di Golden Globe Awards 2015

Saat ini belum tersedia komentar.

Mohon maaf, form komentar dinonaktifkan pada halaman/artikel ini.
Hak Siar Liga 1 Shopee 2109
12 May 2019

Event Liga 1 2019 siap berlangsung, PT Liga Indonesia Baru (PT LIB) selaku operator kompetisi memastikan telah mengikat kerja sama dengan perusahaan e-commerce, Shopee, sebagai sponsor utama kompetisi tertinggi sepak bola Indonesia untuk musim ini. Kompetisi yang akan dimulai pada 15 Mei 2019 dan disebut Shopee Liga 1 2019. Liga 1 2019 yang ditayangkan Emtek Group,… selengkapnya

Berkenalan dengan Astro TV Malaysia
29 March 2023

Astro Malaysia Holdings Berhad (Astro) adalah perusahaan media terkemuka di Malaysia yang didirikan pada tahun 1996. Perusahaan ini menyediakan layanan televisi satelit berbayar, radio, dan konten digital. Astro memasarkan dan mengoperasikan lebih dari 170 saluran televisi, termasuk saluran olahraga, hiburan, berita, dokumenter, dan kanal berbahasa Inggris, Cina, dan Tamil. Selain televisi satelit, Astro juga menyediakan… selengkapnya

Sony Xperia E1 Kini Hadir Dengan Model Dual SIM
12 March 2014

Setelah Xperia X1 ramai dipergunjingkan kehadirannya di daratan Eropa. Kini, seperti JerukNipis lansir dari PhoneArena, Rabu (12/3/14), Sony mulai menjual versi dual SIM dari smartphone entry-level terbaru, yaitu Xperia E1 dual. Untuk saat ini, E1 dual tampaknya hanya tersedia di India, di mana akan dibanderol dengan harga US$ 162. Pengecer bernama Infibeam di negara tersebut… selengkapnya

Channel CNBC Indonesia dari Trans Corp
11 January 2016

Masih ingat Channel Bloomberg Indonesia ? Dan anda penyuka acara – acara ekonomi & inspiratif untuk kewirausahaan di Indonesia ?. Ada kabar baik untuk anda penyuka channel Ekonomi di Indonesia, karena PT. Trans Corp akan menghadirkan channel ekonomi dunia yaitu CNBC Indonesia. PT. Trans Corp saat ini terus mengembangkan channel kelas dunia, setelah meluncurkan televisi… selengkapnya

Hak Siar Bulutangkis BWF Series tahun 2020 di Indonesia
23 February 2020

Sangat tingginya animo masyarakat terhadap olahraga bulutangkis sebagai salah satu cabang olahraga favorit di Indonesia, membuat Hak Siarnya sangat ditunggu Pecinta Bulutangkis untuk bisa menonton bersama keluarga. BWF Series akan menghadirkan seluruh rangkaian kejuaran bulutangkis di seluruh negara di dunia. Terdapat beberapa event turnamen besar seperti All England, Perebutan Piala Thomas dan Uber Cup di… selengkapnya

MTV Indonesia hadir kembali !!
19 October 2014

Viacom International Media Networks (VIMN) Asia, salah satu divisi perusahaan Viacom, hari ini mengumumkan ekspansi MTV ke Indonesia dengan bekerjasama dengan FORTE, bagian dari Karsa Group dan juga merupakan partner dalam bidang marketing dan distribusi penjualan MTV di Indonesia. Pada awal November 2014, MTV akan memperluas jangkauan penontonnya di Indonesia menjadi sekitar 12 juta households… selengkapnya

Jadwal Siaran Sepakbola Piala Eropa EURO 2021
17 March 2021

Event akbar Sepakbola yaitu Piala Eropa atau Euro 2020 edisi ke-16, seharusnya dilangsungkan di musim panas tahun 2020, tetapi terpaksa diundur hingga tahun 2021 akibat merebaknya pandemi virus corona. Event ini, yang akan tetap menggunakan nama Euro 2020 dan bukan 2021, menandai peringatan ulang tahun ke-60 kompetisi Piala Eropa. Sebagai bentuk perayaan momen spesial, untuk… selengkapnya

Trans Media to launch CNN Indonesia
1 March 2014

Sumber : CNN PressRoom Hong Kong, February 28, 2014 – Turner Broadcasting System Asia Pacific, Inc. and PT Trans Media Corpora have today announced a strategic partnership to launch CNN Indonesia, a 24-hour news channel and accompanying website in Bahasa Indonesia. This ground-breaking channel will be the first of its kind for CNN in Southeast Asia,… selengkapnya

Hak siar Liga Inggris 2016 – 2019 di astro
15 February 2016

TV Berbayar Astro Malaysia Holdings Berhad ( Astro ) mengumumkan telah berhasil mendapatkan hak siar Premier League ( EPL ) – Liga Inggris di Malaysia untuk tiga musim ke depan yaitu dari tahun 2016/17 sampai dengan 2018/19 . Dari 380 pertandingan Premier League pertandingan disetiap musim akan disiarkan LIVE di Astro TV dengan format Full… selengkapnya

Ceria BOX – Decoder FTA yang banyak bonusnya
12 May 2016

Satu lagi produk terbaru, Produk dari PT. Cipta Skynindo , yaitu Skynindo Ceria yang meramaikan peta TV Voucher di Indonesia, kini telah hadir dan bisa dimiliki para pecinta tayangan TV Satelit bermutu. Dan berikut informasi Press Release resmi  yang kami informasikan, untuk bisa lebih detail mengenal produk Skynindo Ceria, yaitu sebagai berikut : Seiring dengan… selengkapnya

HBO Channel Raih 15 Nominasi di Golden Globe Awards 2015

Tutup Sidebar
Sidebar
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah:

Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk bisa chat dengan Admin Sales di Parabolaku

CS 1 Parabolaku
● online
CS 1 Parabolaku
● online
Halo, perkenalkan saya CS 1 Parabolaku
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja